Tutorial Cara Memasang Kode Script Adsense Pada In-Feed Ads Pada Blog Dengan Mudah
Pada tulisan saya kali ini saya akan menjelaskan tentang Tutorial Cara Memasang Kode Script Adsense Pada In-Feed Ads Pada Blog Dengan Mudah. Fitur iklan ini sungguh sangat tepat penempatannya karena posisi penempatannya itu terdapat diantara semua postingan yang ada di halaman home page.
Karena untuk menempatkan iklan tersebut yang tengah berada diantara pada semua postingan yang terdapat pada home page maka akan semakin besar peluang pengunjung untuk mengklik iklan tersebut, jika semakin besar peluang pengunjung untuk mengklik iklan tersebut maka untuk pemilik website atau blog akan mendapatkan hasil yang berlimpah dari setiap iklan yang berhasil di klik pengunjung.
Tutorial Cara Memasang Kode Script Adsense Pada In-Feed Ads Pada Blog Dengan Mudah
4. Pilih salah 1 tipe tampilan untuk iklan In-feed Ads nya disini saya menggunakan contoh “Image On The Side” jika sudah klik select
7. Sekarang tinggal memasang kodenya pada blog kamu tapi sebelum di masukan kodenya, kode script yang tadi kamu copy harus di parse terlebih dahulu agar tidak mengalami kesalahan pada saat memasangnya, silahkan parse kodenya disini8. Selanjutnya masuk ke akun blogger kamu pada menu navigasi yang di sebelah kiri klik tema > edit html lalu cari kode di bawah ini
Ganti YOUR CODE SCRIPT NATIVE ADS dengan kode adsense yang sudah kamu copy pada langkah nomor 6
Karena untuk menempatkan iklan tersebut yang tengah berada diantara pada semua postingan yang terdapat pada home page maka akan semakin besar peluang pengunjung untuk mengklik iklan tersebut, jika semakin besar peluang pengunjung untuk mengklik iklan tersebut maka untuk pemilik website atau blog akan mendapatkan hasil yang berlimpah dari setiap iklan yang berhasil di klik pengunjung.
Cara ini sangat tepat sekali karena iklan In-feed ini bisa di sesuaikan dengan postingan yang lain jadi pengunjung akan mengira iklan In-feed itu adalah postingan artikel yang telah kita tulis.
Lalu bagaimana cara memasang iklan In-feed itu...??
“Cara memasangnya sangat mudah cukup ikuti saja langkah-langkahnya di bawah ini”
Tutorial Cara Memasang Kode Script Adsense Pada In-Feed Ads Pada Blog Dengan Mudah
1. Silahkan masuk terlebih dahulu ke akun adsense
2. Setelah terbuka pada menu navigasi di sebelah kiri pilih My Ads > Content > Ad Units > Unit Iklan Baru
4. Pilih salah 1 tipe tampilan untuk iklan In-feed Ads nya disini saya menggunakan contoh “Image On The Side” jika sudah klik select
7. Sekarang tinggal memasang kodenya pada blog kamu tapi sebelum di masukan kodenya, kode script yang tadi kamu copy harus di parse terlebih dahulu agar tidak mengalami kesalahan pada saat memasangnya, silahkan parse kodenya disini
<b:loop values='data:posts' var='post'>
9. Lalu ganti kode yang tadi menjadi seperti di bawah ini
<b:loop values='data:posts' var='post' index='x'>
10. Selanjutnya cari kode ini di bawah ini<div class='post-outer'>
11. Selanjutnya tambahkan kode di bawah ini tepat di bawah kode pada langkah nomor 10<b:if cond='data:blog.pageType != "static_page" and data:blog.pageType != "item"'>
<b:if cond='data:x==1'>
<div class='post'>
YOUR CODE SCRIPT NATIVE ADS
</div>
</b:if>
<b:if cond='data:x==3'>
<div class='post'>
YOUR CODE SCRIPT NATIVE ADS
</div>
</b:if>
</b:if>
Ganti YOUR CODE SCRIPT NATIVE ADS dengan kode adsense yang sudah kamu copy pada langkah nomor 6